oleh Konten Admin | Des 19, 2022 | Berita Terbaru
Rabu (03/05), bertempat di aula kampus Universitas Dian Nuswantoro (Udinus) gedung E lantai 3, Himpunan Mahasiswa Akuntansi (HMA) menggelar talkshow interaktif bertema “Design Your Future, Discover Your Passion”. Dengan tema tersebut diharapkan...
oleh Konten Admin | Des 19, 2022 | Berita Terbaru
Setelah menerima izin dalam surat Keputusan Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Republik Indonesia (Kemenristekdikti RI) kemarin (29/1) dengannomor 33/KPT/I/2018, maka Universitas Dian Nuswantoro (Udinus) resmi membuka Program Doktor Studi Ilmu Komputer....
oleh Konten Admin | Des 19, 2022 | Berita Terbaru
Univeristas Dian Nuswantoro (Udinus) Career Center bekerja sama dengan Semarang Android Developer Center Menggelar workshop Android dan Web Programming. Workshop tersebut merupakan salah satu program Udinus Career Center (UCC) dalam menyalurkan lulusan yang kompeten...
oleh Konten Admin | Des 19, 2022 | Berita Terbaru
Setelah diadakan MOU antara Pemerintah Kabupaten Semarang dengan Universitas Dian Nuswantoro (Udinus) belum lama ini, tes seleksi aparatur desa dilaksanakan pada Sabtu 29 April hingga Senin 1 Mei 2017 lalu. Pelaksanaan yang diikuti oleh 5 kecamatan, 46 desa dan 1021...
oleh Konten Admin | Des 19, 2022 | Berita Terbaru
Setelah prosesi pemilihan Duta Udinus di panggung utama selesai, runtutan acara Dinus Festival (Dinusfest) 2018 ditutup dengan pembacaan pemenang lomba siswa SMA/SMK/MA sederajat. SMK Umar Fatah Rembang berhasil keluar menjadi juara umum. Ellen Purborini selaku...
oleh Konten Admin | Des 19, 2022 | Berita Terbaru
Menggelar prosesi wisuda yang ke-59 di tahun 2017 ini, Universitas Dian Nuswantoro (Udinus) melangsungkan kegiatan akbar ini selama 2 hari yakni Rabu (26/4) dan Kamis (27/4), di Grand Rama Convention Hall Patra Convention Hotel Semarang. Perhelatan Akbar Wisuda...
oleh Konten Admin | Des 19, 2022 | Berita Terbaru
Di hari terakhir pelaksanaan Dinus Festival (Dinusfest) 2018, kampus Universitas Dian Nuswantoro diramaikan dengan pemilihan Duta Udinus untk periode 2018/2019. Ajang tahunan yang digelar di panggung utamam Dinusfest ini, telah melakukan serangkaian proses penyaringan...
oleh Konten Admin | Des 19, 2022 | Berita Terbaru
Kedua kegiatan tersebut merupakan serangkain acara Dinusfest 2018 yang mengusung tema “Together We Achieve To Extraordinary” yang sudah berlangsung selama 3 hari sejak Selasa (23/01) lalu....
oleh Konten Admin | Des 19, 2022 | Berita Terbaru
Senin (24/04) kemarin, Ikatan Keluarga Alumni Universitas Dian Nuswantoro (IKA Udinus) menggelar Farewell Party untuk 967 wisudawan dari 16 Program Studi yang akan di wisuda pada Rabu & Kamis (26-27/04) 2017 mendatang. Dalam acara tersebut, IKA Udinus mengundang...
oleh Konten Admin | Des 19, 2022 | Berita Terbaru
Ajang Dinusfest 2018 yang menggelar lomba-lomba SMA/SMK sederajat, menempatkan beberapa lomba dari Himpunan Mahasiswa Sastra Jepang (Hikari) Udinus di hari keduanya (24/1). Ketiga lomba tersebut adalah Japanese Stroy, Cerdas Cermat, dan Shoudo yang bertempat di gedung...