Universitas Dian Nuswantoro pada tahun ini mengirimkan 14 Program Kreativitas Mahasiswa Artikel Ilmiah (PKMAI ) dan 10 Program Kreativitas Mahasiswa Gagasan Tertulis (PKMGT) ke Dikti pada tanggal 8 April 2009. 


Diharapkan dengan mengikuti program ini mahasiswa dapat terpacu dalam membuat karya-karya tulis untuk di lombakan di tingkat nasional.Dan dapat membangkitkan kalangan mahasiswa untuk terus berkarya di bidang penalaran.(bima)