UDINUS CIPTAKAN ROBOT CATUR PERTAMA DI INDONESIA

UDINUS CIPTAKAN ROBOT CATUR PERTAMA DI INDONESIA

Berkontribusi untuk dunia percaturan, Universitas Dian Nuswantoro (Udinus) Semarang ciptakan robot catur (Roca) pertama di Indonesia. Robot Catur yang dikembangkan Udinus, memanfaatkan Artificial Intelligence (AI) dalam proses pembuatannya. Roca Udinus merupakan...