by Human Relations of Udinus | Aug 18, 2023 | Recent News
Ilmu dan pengalaman yang dibagikan dari sosok yang lebih profesional tentu menjadi bekal berharga bagi para mahasiswa. Oleh karena itu, Universitas Dian Nuswantoro (Udinus) gelar kegiatan ‘Webinar Sharing Alumni’ untuk membekali mahasiswa sebelum melangkah...
by Human Relations of Udinus | Aug 18, 2023 | Recent News
Peringati ulang tahun ke-78 Republik Indonesia, Universitas Dian Nuswantoro (Udinus) Semarang gelar upacara pengibaran bendera yang diikuti oleh para organisasi mahasiswa dan dosen. Lomba Tarik tambang antara aktivis dan tim kemahasiswaan Udinus turut menyemarakkan...
by Human Relations of Udinus | Aug 16, 2023 | Recent News
Berbagi wawasan terkait pengembangan program studi, Universitas Dian Nuswantoro (Udinus) menerima kunjungan dari President University. Kunjungan dari perguruan tinggi swasta asal Cikarang, Bekasi itu dilaksanakan di ruang rapat gedung H lantai 1 Udinus, pada Selasa,...
by Human Relations of Udinus | Aug 16, 2023 | Recent News
Awali kepengurusan periode tahun ajaran 2023/2024, Universitas Dian Nuswantoro (Udinus) Semarang lantik seluruh Organisasi Mahasiswa (Ormawa). Kegiatan yang diikuti oleh pemimpin setiap ormawa baru itu dilantik langsung oleh Rektor Udinus, bersama tim kemahasiswaan...
by Human Relations of Udinus | Aug 15, 2023 | Recent News
Para mahasiswa Universitas Dian Nuswantoro (Udinus) berhasil borong medali di Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jawa Tengah XVI di tahun 2023. Tak tanggung-tanggung, total 56 medali berhasil dibawa pulang oleh para mahasiswa Udinus di berbagai cabang olahraga (Cabor)....