by Konten Admin | Dec 19, 2022 | Recent News
Untuk memberikan pendidikan terbaik untuk negeri, dan terus memenuhi keinginan pasar, Fakultas Kesehatan (Fkes) Universitas Dian Nuswantoro (Udinus) membuka program studi baru yaitu Program Studi (prodi) Kesehatan Lingkungan (Kesling). Sesuai dengan Keputusan Mentri...
by Konten Admin | Dec 19, 2022 | Recent News
Universitas Dian Nuswantoro (Udisnu) terus meningkatkan kualitas dari setiap program studi yang dimilikinya untuk mencetak mahasiswa yang unggul dalam segala bidang. Program Studi S1 Kesehatan Lingkungan (Kesling) dari Fakultas Kesehatan (FKes) Udinus berhasil meraih...
by Konten Admin | Dec 19, 2022 | Recent News
Setelah awal minggu ini, panitia Gema Ramadan Universitas Dian Nuswantoro (Udinus) mengadakan kegiatan Nuzulul Quran bersama ratusan anak yatim dari berbagai panti asuhan, di hari ini (16/6) kembali digelar rangkaian kegiatan Ramadan 1428 H. Pembagian 5 ton...
by Konten Admin | Dec 19, 2022 | Recent News
Universitas Dian Nuswantoro melalui Udinus Career Center (UCC) ikut andil dalam mengurangi tingkat penggangguran di Indonesia khususnya di Jawa Tengah melalui kegiatan ‘Job Fair 20 Udinus’. Kepala Pelayanan Alumni dan Karir...
by Konten Admin | Dec 19, 2022 | Recent News
“Kerjasama antara Universitas Dian Nuswantoro Semarang dengan Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah Republik Indonesia bersama PT.Bali Ranandha Televisi merupakan tindak lanjut untuk meningkatkan wirausahawan muda yang ada di Indonesia,”ujar...
by Konten Admin | Dec 19, 2022 | Recent News
Tim Paduan Suara Mahasiswa (PSM) “Gita Dian Nuswa” Universitas Dian Nuswantoro (Udinus) berhasil tampil optimal dalam ajang “5th Vietnam International Choir 2017” yang berlangsung di Hio An, Vietnam (7-11/6) lalu. “Setelah melalui...
by Konten Admin | Dec 19, 2022 | Recent News
Adinda Agustin, mahasiswi dari program studi Kesehatan Masyarakat Fakultas Kesehatan (FKes) Universitas Dian Nuswantoro (Udinus) berhasil terpilih sebagai Juara 1 Duta Lingkungan Hidup 2018 Kota Semarang. Dengan predikat tersebut, Adinda siap menjadi pelopor dan...
by Konten Admin | Dec 19, 2022 | Recent News
Ingin memberikan kontribusi yang semaksimal mungkin untuk dunia pendidikan, Universitas Dian Nuswantoro (Udinus) sebagai perguruan tinggi dengan kualitas IT terbaik di Jawa Tengah, bermaksud untuk membuka jurusan Program Doktor Ilmu Komputer. Untuk itu kemarin (13/6),...
by Konten Admin | Dec 19, 2022 | Recent News
“Internet sebagai tantangan bagi perpustakaan pada era modern dan bukan menjadi ancaman bagi perpustakaan. Melalui kolaborasi antara teknologi dan perpustakaan merupakan cara menghindari data maupun jurnal hoax yang banyak beredar,”ujar Pustakawan...
by Konten Admin | Dec 19, 2022 | Recent News
Universitas Dian Nuswantoro (Udinus) kembali menggelar wisuda Magister, Sarjana dan Diploma dari 17 proram studi. Wisuda Udinus ke-62 digelar hari ini (11/4/2018) di Grand Rama Convention Hall Patra Convention Hotel Semarang sekaligus merupakan kontribusi Udinus dalam...