UDINUS KEMBALI MEMBERIKAN TAKJIL GRATIS

Telah menjadi tradisi tahunan, dimana Universitas Dian Nuswantoro (Udinus) menyediakan makanan buka puasa (takjil). Bagi para mahasiswa Udinus yang selesai kuliah menjelang buka puasa atau mahasiswa yang akan kuliah malam,  tidak perlu mengkhawatirkan takjil...

SASTRA JEPANG UDINUS KANTONGI AKREDITASI A

Terus mempersembahkan kualitas pendidikan terbaik untuk negeri, Universitas Dian Nuswantoro (Udinus) kembali memperoleh nilai akreditasi A di salah satu program studinya. Sastra Jepang Udinus memperoleh nilai akreditasi A dengan nomor SK :...

S1 MANAJEMEN UDINUS AJAK MAHASISWA SIAP HADAPI MEA

Mencetak lulusan yang tanggap akan permintaan pasar memang bukan hal yang mudah. Karena saat ini pergolakan ekonomi dan makin cepatnya perkembangan teknologi membuat lulusan perguruan tinggi harus selalu memperbaharui kemampuannya. Sejalan dengan hal tersebut, Program...

UDINUS RAIH PREDIKAT KAMPUS BEBAS NARKOBA

Menurut Komisaris Jenderal Polisi Budi Waseso, sekitar empat hingga lima puluh jiwa meninggal akibat penyalahgunaan narkoba setiap harinya. Pelajar dan mahasiswa adalah aset negara yang sangat berharga yang wajib diproteksi dari bahaya penyalahgunaan narkoba. Pada...

MERIAH…..DINUS INSIDE 2016 DIIKUTI 31 PROPINSI

Senin-Rabu (5-7/9)Universitas Dian Nuswantoro (UDINUS) melaksanakan Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus (Ospek) atau yang lebih familiar dengan istilah Dinus Inside. Ajang tahunan ini diikuti 3.300 mahasiswa baru dari berbagai propinsi di Indonesia. Dari tahun ke...

UDINUS MILIKI DOKTOR ILMU LINGUSITIK

Masalah ilmu kebahasaan memang memerlukan pembelajaran lebih mendalam sebagai suatu bidang ilmu. Terdapat banyak bahasa yang bisa kita pelajari di dunia, dan disinilah peran penerjemah sangat dibutuhkan. Contohnya di negara Jepang, dengan melakukan penerjemahan yang...